Thursday, December 01, 2011

Agar Blog Kamu Banyak Pengunjungnya.



Hai bagi pengguna atau pencinta blogger baik yang newbie maupun yang dah lama pasti pengen deh blog mu dikunjungi bnyak orang...
sebelum tak kasih tw caranya Follow Blog aq dulu ya... :D
berikut langkah-langkahnya.

1. Buat sedikitnya 1 posting Perhari

Hal ini akan berdampak baik bagi blog anda karena dengan anda membuat sedikitnya 1 posting Perhari selain anda bisa mendapatkan banyak pengunjung anda juga bisa meningkatkan traffic alexa anda

2. Berkomentar di blog orang lain
Biasanya beberapa blogger akan berkomentar jika ia diberi komentar terlebih dahulu jadi sering-seringlah berkomentar di blog seseorang agar kamu mendapatkan komentar balik

3. Gunakan Nama Domain
Ini juga salah satu hal yang mendukung banyaknya pengunjung blog.dengan menggunakan nama domain blog anda terkesan lebih profesional gunakan nama domain seperti (.com, .co.id, .net dll) contohnya google.com

4. Anjurkan orang lain untuk berkomentar
Untuk memancing pembaca meninggalkan komentar, Anda bisa menyertakan sebuah pertanyaan pada tiap posting,contohnya: "Bagaimana menurut Anda?"

5. Bertukar Link
Hal ini juga bisa membantu banyaknya pengunjung.Buat widget tukar link di blog anda,dan ajak teman-teman untuk bertukar link dengan anda,insyaallah blog anda lama-lama akan kedatangan pengunjung


cuma tips ini yang aku share disini klo pengen tips yang lain Coment dulu disini nanti akan Q kirim lewat email
Bagaimana apakah anda sudah mencobanya??
Astiqie
Image by Cool Text: Free Logos and Buttons - Create An Image Just Like This

Artikel yang berkaitan



2 comments:

indobeta said...

hi astiqie, 5 langkah yang sangat informatif

maju terus, salam sukses

Tokoparket said...

suksesss lah bravoooo